12/11/2015

Faktor-faktor dan Latar Belakang Penyebab Korupsi

Faktor Penyebab terjadinya Korupsi, Korupsi merupakan sebuah permasalahan besar yang harus di hadapi bangsa Indonesia ,di Indonesia Pelaku korupsi masih mendapatkan banyak kebebasan dan beberapa perlakuan khusus yang tidak bisa di dapatkan pihak lain.


Kembali ke topik Faktor penyebab Korupsi , ada beberapa hal yang melatar belakangi terjadi nya korupsi ,seperti Iman , dan Ketidak puasan , hal ini lah yang menyebabkan kenapa perilaku korupsi masih banyak di Indonesia, selain itu masih banyak faktor yang menyebabkan terjadi nya Korupsi.
berikut Faktor-faktor Penyebab Korupsi

Budaya memberi upeti, imbalan jasa dan hadiah.
Hadiah atau Imbalan ini merupakan Hal yang seperti biasa di lakukan oleh masyarakat di Indonesia, ya rasa balas budi yang tidak tepat menjadi penyebab tindakan korupsi,

Iman Yang Tidak Kuat (Iman yang lemah)
Orang-orang yang memiliki kelemahan iman, sangat mudah sekali untuk melakukan tindakan kejahatan seperti korupsi contohnya. Apabila iman orang tersebut kuat, mereka tidak akan melakukan tindakan korupsi ini. Banyak sekali alasan yang diberikan oleh penindakan korupsi ini.

Penegakan hukum tidak konsisten 
penegakan hukum hanya sebagai meke-up politik, bersifat sementara dan selalalu berubah tiap pergantian pemerintahan.

Pengaruh Lingkungan
Lingkungan yang baik akan berdampak baik juga bagi orang yang berada di lingkungan tersebut, tetapi bagaimana jika di lingkungan tersebut penuh dengan tindakan korupsi dan lain-lain. Maka orang tersebut juga akan terpengaruh dengan tindakan kriminal, contohnya korupsi.

Lemahnya penegakan hukum
Lemahnya dan tidak tegasnya penegakan hukum merupakan faktor berkembangnya tindakan korupsi. Penegakan hukum yang lemah ini dapat menghindarkan para pelaku korupsi dari sanksi-sanksi hukum.


Itulah beberapa Faktor Penyebab Korupsi Yang masih marak di Indonesia.
Sebenernya masih banyak Faktor dan Latar belakang Terjadi nya Korupsi di Indonesia, tapi saya ambil pokok-Pokok penting nya saja ya.Artikel ini dapat anda temukan dengan Kata kunci :

Faktor-faktoR Penyebab Korupsi
Latar belakang Korupsi
Korupsi di indonesia
Undang-undang tentang korupsi
Hari Anti korupsi
FeSTIVAL anti Korupsi




No comments:

Post a Comment